PERWAKILAN PROVINSI GORONTALO

Pemprov Gorontalo Percepat Sertifikasi 1.500 Aset Lahan, Target Setahun Rampung

TRIBUNGORONTALO.COM, Gorontalo – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo semakin serius dalam menyelesaikan sertifikasi aset lahan yang belum memiliki sertifikat. Hal ini dibahas dalam pertemuan khusus pada...

Masyarakat Menggugat: Kades dan Kadis Pariwisata Dinilai Gagal, Pemda Boalemo Dianggap Lemah!

GP Boalemo – Aliansi Pergerakan Rakyat Nusantara (APRN) Kabupaten Boalemo menggelar aksi damai yang berlangsung di depan Kantor Bupati Boalemo, Selasa (17/09/2024). Aksi ini menjadi...

Gubernur Gorontalo Kajian BMKG Jadi Mitigasi Risiko

Gorontalo (ANTARA) - Penjabat Gubernur Gorontalo Rudy Salahuddin menyebut kajian sesar aktif wilayah Gorontalo yang dilakukan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dapat menjadi...

Pemprov Gorontalo perpanjang kerja sama dengan Bank SulutGo

Gorontalo (ANTARA) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo memperpanjang kerja sama dengan Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara dan Gorontalo (Bank SulutGo). "Kita kembali memberi kepercayaan kepada...

Pjs Syukri Botutihe Harap Pemerintah Daerah dan DPRD Dapat Berkolaborasi Membangun Daerah

LIMBOTO, Dulohupa.id – Penjabat Sementara (Pjs.) Bupati Gorontalo, Syukri Botutihe, menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Gorontalo dalam rangka Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRD masa jabatan...

Wisata Danau Perintis tingkatkan PAD Pemkab Bone Bolango

Kabupaten Bone Bolango (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone Bolango, Provinsi Gorontalo terus berupaya meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) pariwisata, melalui pengembangan destinasi Danau...

Pemkab Bone Bolango Rencanakan Wisata Lombongo Dikelola Pihak Ketiga

Kabupaten Bone Bolango (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, berencana menyerahkan pengelolaan Taman Wisata Lombongo di Suwawa kepada pihak ketiga. Selengkapnya...

PAD Wisata Hiu Paus Bone Bolango Terus Meningkat

Kabupaten Bone Bolango (ANTARA) - Kepala Bidang Pariwisata Dinas Pariwisata Kabupaten Bone Bolango Yudiawan Maksum mengatakan pendapatan Asli Daerah (PAD) dari objek wisata hiu...

Temuan BPK, 165 Guru SMA dan SMK di Gorontalo Kena TGR

Dulohupa.id – Sejumlah 165 Guru SMA/SMK sederajat di Provinsi  Gorontalo terkena Tuntutan Ganti Rugi (TGR).  Hal tersebut kemudian ditanggapi dari Dinas Pendidikan (Dikbud) Provinsi Gorontalo. Selengkapnya...

Peran Kader Kesehatan dan Ibu Balita Penting Turunkan Angka Stunting

Gorontalopost.id, GORONTALO – Dalam upaya penanggulangan stunting di Desa Tilote, Kecamatan Tilango, Kabupaten Gorontalo, Dosen Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kemkes Gorontalo, mengajak kader dan Orangtua...
Free WordPress Themes, Free Android Games